Wednesday, November 5, 2008

Obama Menang, Angin Segar Ekonomi Global?

Kemenangan Barack Obama atas Jhon Mc Cain sebagai Presiden Amerika Serikat akan memberikan angin segar pada ekonomi global. Pasalnya, standar keuangan akan berubah cenderung ke kiri dan ke tengah atau lebih sosialis.

"Terpilihnya Obama akan membawa perubahan besar bagi AS. Secara filosofi, pengaturan standar keuangan akan berubah ke kiri dan ke tengah.

Selama ini, standar keuangan lebih ke kanan atau cenderung kapitalis. semuga terpilihnya Obama tidak akan memberi dampak signifikan terhadap perekonomian Indonesia. "Tidak akan jauh berbeda dan membawa perubahan bagi kita sendiri.

Terpilihnya Obama juga patut diwaspadai. Presiden AS dari partai Demokrat akan lebih fokus kepada soal-soal HAM, dan politik abstrak. "Ini harus diwaspadai jangan sampai euforia Obama.

Penasihat ekonomi AS, seperi George Soros, Robert Rubbin, dan Larry Somers harus memberikan nasihat yang betul agar tidak mengulangi kesalahan yang sudah dilakukan dan terjadi krisis. Kemenangan Obama dinilai merubah sejarah AS dan membuktikan AS bisa memilih siapapun yang terbaik.

No comments: